Pages

Minggu, 16 Maret 2014

Bahasa Pemprograman

Bahasa Pemprograman
Tipe Data
Syarat Variable
Contoh
Basic
·    Tipe Numerik
·    Tipe String
·    Selalu harus diawali dengan abjad, huruf berikutnya harus abjad atau angka.
·    Tidak boleh berupa kata kunci (reserved word) basic, seperti Sin,Cos, Log, dll.
·    Maksimal 40 karakter.
·     Tidak boleh ada special karakter termasuk spasi, kecuali %, !, # atau $ itupun diakhiri nama variabel yang menunjukkan tipe data.
Mahasiswa.gunadarma
Pascal
·    Tipe Integer
·    Tipe Real
·    Tipe String
·    Tipe Char
·    Tipe Boolean
·         Nama variable harus diawali dengan huruf
·         Tidak boleh menggunakan spasi pada satu nama variable. Spasi bisa diganti dengan karakter underscore (_). Rekayasa Perangkat lunak 95
·         Nama variable tidak boleh mangandung karakter-karakter khusus, seperti: .,+,-,/,<,>,&,(,) dan lain-lain
·         Nama variable tidak boleh menggunakan kata-kata kunci di bahasa pemrograman
NamaMahasiswa,
XY12, no_tlpn
Bahasa C
·    Tipe Char
·    Tipe Integer
·    Tipe Float
·    Tipe Double
·    Tipe Void
·   Terdiri dari gabungan huruf dan angka dengan karakter pertama harus berupa huruf.
·   Bahasa C bersifat Case-Sensitive. Artinya huruf besar dan kecil dianggap berbeda. Jadi antara nim, NIM dan Nim itu berbeda.
·   Tidak boleh mengandung spasi. Tidak boleh mengandung simbol-simbol khusus, kecuali simbol garis bawah (underscore).
·   Panjangnya bebas, tetapi hanya 32 karakter pertama yang terpakai.
NIM, a, nama_mhs, f3098, nilai
JAVA
·     Tipe Byte
·     Tipe Short
·     Tipe Int
·     Tipe Long
·     Tipe Char
·     Tipe Float
·     Tipe Double
·     TipeBoolean
·         Tidak boleh didahului oleh angka atau harus oleh huruf
·         Tidak boleh berisi symbol-simbol khusus. Seperti: &,-,@,+ dan lain-lain
·         Tidak boleh diberi spasi
Int nilai;
Char indexnilai;

Tidak ada komentar:

Posting Komentar